Mohon tunggu...
Fauziyah
Fauziyah Mohon Tunggu... Guru - Calon Guru Penggerak angkatan 7

guru SD

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Koneksi Antar Materi 2.2 Pembelajaran Sosial dan Emosional

8 Maret 2023   20:21 Diperbarui: 8 Maret 2023   20:38 604
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

KONEKSI ANTAR MATERI 2.2

 PEMBELAJARAN SOSIAL dan EMOSIONAL

Sekarang kita masuk ke dalam koneksi antar materi, Kita kembali menghubungkan keterkaitan antara materi di setiap modul, maka kita akan merefleksikan materi ini dengan materi sebelumnya. Dalam mempelajari setiap  modul, ada hal baru yang banyak saya pelajari, saya banyak memperoleh ilmu baru yang sangat bermanfaat. Hal ini sangat berdampak sekali dengan apa yang sudah saya alami sebelumnya dibandingkan dengan sekarang. 

Pada modul 2.2 ini ,refleksi bagi pengetahuan saya sebelum,selama dan sesudah mempelajari pembelajaran social dan emosional (PSE), Sebagai pendidik dan pemimpin pembelajaran, Saya menyadari penuh kita sering memiliki emosi marah,sedih, senang ,stress dan lain sebagainya, 

Yang kadang kita tidak bisa mengendalikan emosi tersebut, apalagi pada saat marah, Dengan pembelajaran PSE ini kita bisa mengontrol emosi kita pada saat menghadapi peserta didik, teman sejawat dan masyarakat yang ada di lingkungan sekitar. Sebagai seorang pendidik agar mampu mengontrol dirinya, Sangat  penting mempunyai kompetensi social emosioanal ( KSE ) dalam Pembelajaran Sosial Emosioanl ( PSE ).

Sebelum mempelajari modul ini saya berpikir bahwa  pembelajaran sosial dan emosional tidak begitu penting, dan menurut saya pembelajaran social emosional ini tidak terintegrasi dalam proses pembelajaran, ternyata setelah mempelajari modul ini saya menjadi tahu bagaimana dampak dari pembelajaaran social emosional betul -- betul terlihat dalam perkembangan proses pembelajaran, dimana manajemen social emosional berdampak nyata terhadap perilaku murid dalam belajar. Dan perlu diterapkan pada murid kita agar pembelajaran kita terasa menyenangkan dan berpihak pada murid. Untuk itu saya ingin memperdalam 5 kompetensi dalam pembelajaran sosial dan emosional.

Berkaitan dengan kebutuhan belajar dan lingkungan yang aman dan nyaman untuk memfasilitasi seluruh individu di sekolah agar dapat meningkatkan kompetensi akademik maupun kesejahteraan psikologis ( well -- being ), 3 hal mendasar dan penting yang saya pelajari

 1. Peningkatan Kompetensi Sosial Emosional dalam diri saya sendiri.

2. Peningkatan Kompetensi  Sosial Emosional rekan sejawat guru dan PTK sehingga ekosistem PSE dapat terbentuk.

3. Penyusunan perencanaan secara kolaboratif integrasi PSE dalam pembelajaran regular sehingga kegiatan dapat berjalan sesuai  harapan untuk mencapai tujuan pembelajaran.

Berkaitan dengan no 2, perubahan yang akan saya terapkan di kelas dan sekolah :

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun