Ayu yang bisa dikenal sebagai Ayuenstar merupakan penyanyi dari indonesian idol season 9 yang berjuang sampai ke top 4. Ini adalah lagu ketiga Ayu yang telah dia rilis setelah keluar dari indonesian idol. Ayu telah merilis dua lagu yaitu "Swagger" dan "Heart Is Dying".Â
Semoga dengan rilisnya lagu ini akan trending di sosial media. Sebab inilah Ayu membuat lagu ini untuk para fans berikut ucapan dari Ayu.
"Aku bingung mau bertumpu pada siapa, mau bercerita ke siapa, sedangkan aku adalah orang yang termasuk introvert. Aku merasa tidak punya banyak teman yang bisa aku percaya untuk menceritakan apa yang aku alami." ungkap Ayu.
Berikut Lirik Lagu "Manusia Putus Asa" Ayuenstar
Terlahir dari keluarga
Sederhana namun indah
Pernah menjadi manusia
Yang pantang menyerah