Meskipun tipis, akan tetapi pada pekan lalu asap sudah mulai menyelimuti wilayah Kota Pekanbaru, Provinsi Riau, Senin (22/2/2021).
Pasalnya hampir semua hutan dan lahan yang terbakar ini lahan gambut yang bisa memicu kabut asap.
Karena kita tidak bisa memungkiri jika fakta mengerikan dari dampak kebakaran hutan yang sering diabaikan: tak hanya dampaknya pada kerusakan alam, tetapi ternyata juga pada kesehatan.
Jika tidak diatasi dengan cepat dan tepat, bisa-bisa kadung merusak kualitas udara, sehingga sangat tidak sehat dan memberi efek signifikan terhadap kerusakan jantung dan paru-paru.
Inilah 5 konten terpopuler dan menarik di Kompasiana, kemarin.
1. Karhutla dan Kabut Asap, Tamu Tahunan yang Kembali Lagi
2. Langkah Mudah Beli Rumah DP Nol Persen dan Gratis PPN
Apakah kamu sudah mulai tertarik membeli rumah dari sekarang? (Baca selengkapnya)
3. Viralnya Dayana dan 3 Pelajaran yang Bisa Dipetik
4. Pengalaman Dosen Di-"ghosting" Mahasiswa dan Cara Mengatasinya
5. Menyusul TikTok Cash dan VTube, Sekarang Snack Video Diblokir Kominfo