Kim berujar, dia sudah berkomitmen melaksanakan denuklirisasi dengan menghancurkan situs uji coba senjata nuklir maupun rudal balistik.
Dia meminta agar AS bisa bersikap sama dengan mencabut sanksi yang diberikan sebelum Pyongyang menyerahkan senjata nuklirnya.
"Jika tidak, maka kami terpaksa bakal menempuh jalan lain untuk melindungi kedaulatan dan kepentingan negara kami," terang Kim.
Baca juga: Dalam Pidato Tahun Barunya, Kim Jong Un Peringatkan AS
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H