Cara aplikasi : Bakteri diencerkan lebih dahulu dengan air tambak kemudian ditebar merata ke permukaan air tambak. Pemberian bakteri probiotik RICA dilakukan setiap 5-7 hari untuk budidaya tradisional plus dan semi intensif, sedangkan untuk budidaya sistem intensif diperlukan aplikasi 1-2 kali perminggu atau tergantung kondisi airnya. Bakteri probiotik RICA yang terbaik adalah sistem pergiliran yaitu BT951 diberikan 4 kali sejak minggu ke-2-3 pemelihiraan kemudian diganti dengan MY1112 diberikan 3-4 kali berturut-turut kemudian diganti dengan BL542 diberikan 304 kali dan diulang lagi dengan BT951 hingga panen.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H