Mohon tunggu...
Widiyatmoko
Widiyatmoko Mohon Tunggu... Wiraswasta - Aviation Enthusiast | Aerophile | Responsible Traveler

Penggemar pesawat berbagai jenis dan pengoperasiannya serta perkembangannya melalui membaca. Airport of Birth : HLP Current Airport : DPS

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Pros dan Cons: Travel Apps atau Airline Apps

26 Februari 2023   19:57 Diperbarui: 26 Februari 2023   21:01 951
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Bagi pelaku perjalanan bisnis dan yang sudah setia dengan maskapai serta anggota progrm frequent flyer mungkin airline apps menjadi pilihan utama daripada travel apps dengan dasar tambahan yaitu efisien waktu dan dapat menyimpan portofolio (sejarah) perjalanan yang kita telah lakukan dan point yang kita kumpulkan dalam satu aplikasi.

Travel apps dapat membantu pelaku petjalanan dalam merencanakan perjalanan kita karena layanannya dapat mencakup seluruh kebutuhan perjalanan kita mulai dari pemesanan tiket pesawat, akomodasi hingga penyewaan mobil.

Sedangkan airline apps lebih terfokus pada pelayanan penerbangan kepada pelanggannya disertai dengan fitur tambahan lainnya oleh beberapa maskapai yang akan memberikan kemudahan kepada pelaku perjalanan udara dalam melalui proses proses yang harus dilalui hingga tiba di tujuan ketika akan melakukan penerbangan.

Kita bisa mengunduh keduanya di smartphone kita namun karena adanya kemungkinan banyaknya maskapai yang kita pilih pada perjalanan kita selanjutnya maka airline apps lainnya bisa di non aktifkan sementara dengan tidak lupa mencatat detil username dan password kita.

Jangan dilupakan akan faktor keamanan pada smartphone dan perlu menjadi perhatian terlebih bila ada data pribadi dan keuangan kita tersimpan di berbagai apps. 

Happy Flying

Referensi :

  • thepointsguy.com/news/reasons-to-downloadoad-airline-mobile-apps/
  • nytimes.com/2012/03/04/travel/airline-apps-that-check-you-in-map-airports-and-follow-luggage.html

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun