Narasumber menjelaskan mengenai bagaimana walisongo yang terdiri dari sembilan wali yaitu sunan kudus, sunan kalijaga, sunan bonang, sunan gresik, sunan ampel, sunan drajat, sunan giri, sunan muria, sunan gunung jati membangun peradaban pendidikan di pulau jawa
walisongo  mewariskan karya karya berupa kitab-kitab, tembang-tembang yang penuh makna kehidupan, beberapa permainan anak-anak yang sarat akan makna, dan mendirikan masjid dan pondok sebagai pusat dakwah islam dan pendidikan
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H