Mohon tunggu...
KKN KOLABORATIF 209 SUKOREJO
KKN KOLABORATIF 209 SUKOREJO Mohon Tunggu... Mahasiswa - KKN KOLABORATIF 209 DI DESA SUKOREJO, KECAMATAN SUKOWONO, KABUPATEN JEMBER

Hai, kita mempunyai banyak sekali cerita menarik selama KKN Kolaboratif di Desa Sukorejo, Kecamatan Sukowono, Kabupaten Jember, Jawa Timur. So, stay tuned yaa☺

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Gebyar Kemerdekaan RI ke-79: Bersama KKN Kolaboratif 209 Meraih Indonesia Baru Sukorejo Lebih Maju

26 Agustus 2024   18:02 Diperbarui: 26 Agustus 2024   19:48 93
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Lomba Balap Karung Desa Sukorejo/dokpri


3. Karnaval : Ada karnaval yang menampilkan beragam busana tradisional dari berbagai suku di Indonesia, dan tarian khas Indonesia yang diiringi dengan lagu Tradisional Indonesia. Hal ini memlestarikan kekayaan budaya yang dimiliki Indonesia.

Karnaval Kemerdekaan RI ke-79 Desa Sukorejo/dokpri
Karnaval Kemerdekaan RI ke-79 Desa Sukorejo/dokpri
4. Pentas Seni : Kelompok KKN Kolaboratif 209 juga berkolaborasi dengan masyarakat desa dalam menyelenggarakan pentas seni tradisional, termasuk tarian daerah dan pertunjukan musik.

Pentas Seni Desa Sukorejo/dokpri
Pentas Seni Desa Sukorejo/dokpri

Acara Gebyar Kemerdekaan RI ke-79 di Desa Sukorejo pada tahun 2024 ini, semakin meriah dengan adanya pembagian hadiah lomba-lomba Agustusan, doorprize yang menarik sekaligus acara penyerahan cindera mata dari KKN Kolaboratif 209 kepada pihak Desa Sukorejo sebagai tanda terima kasih atas diperbolehkannya KKN di Desa Sukorejo.

Acara Gebyar Kemerdekaan RI ke-79 di Desa Sukorejo berlangsung lancar dan meriah

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun