Mohon tunggu...
KKN Kolaborasi 207
KKN Kolaborasi 207 Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa

KKN Kolaboratif 207 merupakan sekelompok mahasiswa kolaborasi dari berbagai Perguruan Tinggi yang berada di wilayah Kabupaten Jember. Kelompok KKN ini terjun langsung ke desa Sukorejo, Kec. Sukowono untuk melakukan kerja nyata dengan tujuan pemberdayaan masyarakat desa Sukorejo.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

KKN Kolaboratif 207: Membedah UMKM Batu-Bata di Desa Sukorejo

23 Juli 2023   23:00 Diperbarui: 23 Juli 2023   23:01 136
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kelompok KKN kolaboratif 207  dan Bapak Puput

Membedah  UMKM Batu bata Didesa Sukorejo Kecamatan Sukowono Kabupaten Jember.

Desa sukorejo merupakan salah satu Desa yang ada di wilayah Kecamatan Sukowono Kabupaten Jember. ada sebuah penghasilan masyarakat yang belum semua orang tau , yaitu pembuatan dan penjualan batu-bata yang ada di desa sukorejo kecamatan sukowono kabupaten jember  . Batu Bata adalah salah satu bahan untuk membangun terutama dalam pembangunan rumah ataupun Gedung-Gedung  , Namun masih banyak masyarakat yang belum mau berkecimpung di usaha penjualan ataupun pembuatan batu bata.  hanya ada beberapa usaha batu-bata  yang kami observasi di desa sukorejo. kelompok Kuliah Kerja Nyata (KKN) kaloboratif Kelompok 207 dari kampus Universitas Jember , Stikes Harapan Bangsa , ITS Mandala , IAI AL-Qodiri Jember , melakukan survey ke tempat produksi batu-bata tersebut, bertujuan agar mahasiswa dapat  memahami dan mengetahui bagaimana memproduksi batu-bata dengan edukasi yang sudah di jelaskan bersama pihak pengusaha batu bata agar nanti bisa Kembali mengedukasikan ke masyarakat yang lainnya. Pengusaha batu bata ini Bernama Bapak puput , beliau mempunyai 8 pekerja.dalam memproduksi batu-bata , bapak puput dan pekerjanya dapat memhasilkan sehari bisa 600-8000 batu bata dengan 8 pekerja.  Beliau juga menjelaskan memulai usaha dari tahun 1999 dan mulai buka usahanya sendiri ditahun 2004 . beliau juga menjelaskan bahwasannya pekerja yang membersamai beliau adalah masyarakat desa setempat.

KKN Kolaboratif 207: Membedah UMKM Batu-Bata di Desa Sukorejo
KKN Kolaboratif 207: Membedah UMKM Batu-Bata di Desa Sukorejo

Susah senengnya dalam pembuatan bata bata ini beliau menjelaskan bahwasannya penjualannya batu ini tidak serta merta terjual untuk setiap harinya dan beliau juga menjelaskan bahwa dimusim hujan batu bata tidak bisa cepat kering dalam waktu yang cepat tidak sama dengan dimusim kemarau . Beliau juga menjelaskan bahwa untuk memproduksi bata batu ini harus dipilih tanah yang cocok dan digunakan dengan suhu yang harus stambil atau beliau bilangnya “ suhu settepak ” kadang kalo musim kemarau tambah membantu bapak puput dalam pembuatan batau bata karena juga dibantu sama sinar matari untuk mengeringkan batu bata tersebut. Mungkin sepenggal narasi kami dari kelompok 207 KKN kolaboratif tentang batu batu yang ada di desa sukorejo kecamatan sukowono , cukup sekian dan terimakasih.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun