Mohon tunggu...
KKN Karangduwet I
KKN Karangduwet I Mohon Tunggu... Administrasi - Kelompok KKN Mahasiswa UNY

Kami adalah sekelompok mahasiswa KKN UNY yang ditempatkan di Desa Karangrejek, Padukuhan Karangduwet I. Cuitan-cuitan yang kami keluarkan merupakan dokumenter dari kegiatan sehari-hari kami di lokasi KKN

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Kemeriahan Lomba Voli Antar RT Karangduwet I

21 Agustus 2023   19:30 Diperbarui: 21 Agustus 2023   19:34 184
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Wonosari, Minggu (20/08/2023) pada pukul 11.00, KKN Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) diundang ke kediaman Bu Danik Kusuma (Jagabaya) dalam rangka merayakan kemenangan final Voli Putri juara 2 yang dilombakan se-Karangrejek. Hasil latihan yang mereka lakukan akhirnya berbuah hasil juga dengan permainan mereka yang memuaskan dari segi individual maupun kelompok yang akhirnya mereka rayakan pada hari ini.


Pada sore harinya, setelah sholat ashar, tim KKN Karangduwet 1 membantu Karangtaruna Karangduwet 1 membungkus hadiah lomba HUT RI 17 dan doorprize voli. Membungkusnya ada yang menggunting, menempelkan isolasi dan menghiasnya dengan sedemikian rupanya yang sehingga menghasilkan bungkusan yang rapih.

Pada malam harinya, lomba voli bapak bapak yang diadakan Karangtaruna x KKN UNY Karangduwet I dalam memeriahkan HUT RI ke-78, yang diselenggarakan di lapangan RT 18. Pertandingan pertama RT 15 VS RT 18 dengan setiap setnya (19-25, 17-25, 20-25) yang hasil pertandingan pertama dimenangkan oleh RT 18. Pertandingan kedua RT 14 VS RT 16 dengan setiap setnya (25-21, 25-15, 25-27, 25-10) yang hasil pertandingan kedua dimenangkan oleh RT 14. Selanjutnya dengan hasil tersebut pentandingan semifinal akan mempertemukan RT 14 VS RT 15 dan RT 16 VS RT 17.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun