Mohon tunggu...
Ridwan Zulmi
Ridwan Zulmi Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Kelompok 98 KKN UINSU 2023

Selanjutnya

Tutup

Book

Pelatihan Pembuatan Virgin Coconut Oil ( VCO ) oleh Mahasiswa KKN 98 UINSU kepada Ibu-ibu PKK Desa Dolok Manampang

16 September 2023   18:26 Diperbarui: 16 September 2023   21:01 174
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Minyak Kelapa Murni atau lebih dikenal Virgin Coconut Oil ( VCO ) merupakan hasil pemrosesan dari Fermentasi santan Kelapa kental yang di endapkan dalam beberapa jam kemudian setelah terpisahnya minyak Murni dengan santan kelapa lalu disaring menggunakan alat penyaringan seperti kain Bersih Dan lain sebagainya. 

Pelatihan ini di lakukan oleh Mahasiswa KKN 98 UINSU 2023 Kepada Ibu Ibu PKK Desa Dolok Manampang pada Hari selasa tanggal 1 Agustus 2023 di Aula Kantor Desa Dolok Manampang Pukul 08.00 - 12.00 WIB. Pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan upaya produktifitas buah Kelapa yang Ada di Desa Dolok Manampang, Desa Dolok Manampang merupakan Desa yang lumayan banyak di tumbuhi tanaman buah Kelapa. Namun Produksi buah Kelapa yang Ada di Desa Dolok Manampang masih terbilang sederhana, hal ini lah yang melatarbelakangi kami Mahasiswa KKN 98 UINSU 20223 tertarik untuk melakukan sebuah inovasi dalam pengembangan produktifitas buah Kelapa tersebut . 

Pelatihan ini di lakukan bersama Ibu Ibu PKK ( Pembinaan Kesejahteraan Keluarga ) , Ibu Ibu tersebut sangat antusias megikuti pelatihan tersebut. 

doc. Pengenalan alat dan bahan
doc. Pengenalan alat dan bahan

doc. Cara pembuatan VCO
doc. Cara pembuatan VCO

Proses Pembuatanya yang mudah dengan menggunalan alat yang sederhana dan buah Kelapa yang tua sebagai Bahan utamanya menjadikan data tarik Pembuatan minyak tersebut. 

Dalam acara pelatihan ini di hadiri juga oleh perangkat Desa Dolok Manampang Dan Kepala Badan Usaha Milik Desa Dolok Manampang yaitu Bapak sofyan, Ibu Ika Nurmayanti Yang merupakan Sekretaris Desa, menyampaikan ucapan terimkakasih yang sebesar besarnya karma sudah memberikan pelatihan Dan inovasi baru tentang pengelolaan produksi buah Kelapa yang Ada di Desa Dolok Manampang, semoga nantiya pelatihan ini dapat bermanfaat bagi masyarakat Desa sebagai keterampilan yang berguna bagi mereka. 

Kegiatan ini di awali dengan peyampaian meteri, Ada 3 materi yang di bawakan. 

Materi pertama yaitu menjelaskan tentang pengertian Virgin Coconut Oil yang di bawakan oleh Chairani Nur Hidayah ( Mahasiswi KKN 98 ), materi kedua yaitu menjelaskan tentang manfaat Dan proses Pembuatan yang di bawakan oleh Annisa Ramadhani ( Mahasiswi KKN 98 ) Dan materi ketiga yaitu menjelaskan tentang Badan Usaha Milik Desa ( BUMDES ) yang di bawakan oleh Bapak Sofyan , setelah penyampaian materi selesai, di lanjutkan praktek Pembuatan Virgin Coconut Oil (VCO). 

Ada pun Bahan Bahan yang di butuhkan dalam proses Pembuatan _Virgin Coconut Oil_ ( VCO ) ini yaitu Kelapa Tua, Air Bersih, Pipet, Saringan, Baskom, dan wadah seperti Toples dan botol pelastik 

Ridwan Zulmi yang merupakan Ketua KKN 98 UINSU 2023 , mengucapkan Ribuan terimakasih Kepada seluruh pihak yang sudah membantu mensukseskan kegiatan pelatihan tersebut, Ridwan Zulmi juga berharap nantinya pelatian ini mampu membantu Mengangkat prekonomian masyarakat di Desa Dolok Manampang. 

Menurutnya Minyak ini sangat banyak manfaatnya, dapat mobati luka luar, dapat di jadikan minyak goreng, dapat membersikan kulit wajah, menjadi obat urut, melebatkan rambut, sebagai anti bakteri dan mampu mengobati luka. 

Menurut Ridwan , apabila Masyarakat mampu meneruskan produksi minyak Kepala tersebut, nantinya akan mampu Mengangkat prekonomian masyarakat sekitar, Ridwan juga berharap pemerintah setempat mau mendukung proses pengembangan minyak Kelapa tersebut seperti pengurusan izin Sertifikasi Halal, Uji Labolaturium, dan izin BPOM. Sehingga mampu menjadi daya tarik lebih dari produk tersebut.

doc. Hasil produksi VCO
doc. Hasil produksi VCO

Berikut hasil produk  Virgin Coconut Oil ( VCO ) yang telah jadi dan di kemas ke dalam botol ukuran 50ml .

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Book Selengkapnya
Lihat Book Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun