Mohon tunggu...
KKN 29 Tambahsari
KKN 29 Tambahsari Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa UIN Walisongo Semarang

Kami adalah sekelompok mahasiswa dengan berbagai latar belakang dan keahlian, yang memiliki semangat tinggi untuk berinteraksi dan belajar dari masyarakat. Setiap anggota kelompok membawa hobi dan kepribadian unik, menciptakan sinergi yang kuat dalam menjalankan program ini. Hobi kami beragam, mulai dari seni, olahraga, teknologi, hingga kegiatan sosial.

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Tim KKN Reguler 83 Posko 29 UIN Walisongo Semarang Semarakan Hari Santri Nasional di TPQ Desa Tambahsari

3 November 2024   18:39 Diperbarui: 8 November 2024   20:01 28
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Tambahsari, 23 Oktober 2024 -- Tim Kuliah Kerja Nyata (KKN) UIN Walisongo Semarang Posko 29 berhasil menyemarakkan perayaan Hari Santri Nasional 2024 di Desa Tambahsari, Limbangan, Kendal. Lomba-lomba diadakan di dua TPQ, yaitu TPQ Baitul Muslimin dan TPQ Raudlatul Falah, dengan kegiatan yang mencakup lomba mewarnai kaligrafi dan hafalan surat-surat pendek. Para santri di kedua TPQ menunjukkan antusiasme yang tinggi dalam mengikuti acara tersebut.Aiga, Koordinator Divisi Pendidikan dan Keagamaan, menyampaikan rasa syukur atas keberhasilan penyelenggaraan lomba HSN di kedua TPQ. "Alhamdulillah, kegiatan lomba hari ini berjalan lancar. Kami senang dapat turut memeriahkan perayaan HSN 2024," ungkap Aiga.Penyerahan hadiah dilakukan oleh Bapak Miyatono dan Ibu Nur sebagai ustaz dan ustazah TPQ Baitul Muslimin, sementara hadiah untuk tiga besar di TPQ Raudlatul Falah diserahkan oleh pengasuh TPQ, Bapak Sumardi.
Aiga berharap kegiatan ini dapat memotivasi santri untuk lebih giat dalam mengaji. "Lomba yang kami selenggarakan, seperti hafalan surat pendek dan mewarnai kaligrafi, diharapkan dapat mendorong santri untuk berlomba dalam kebaikan," tutur Aiga.

TPQ BAITUL MUSLIMIN, KRAJAN(Dokumentasi Pribadi)
TPQ BAITUL MUSLIMIN, KRAJAN(Dokumentasi Pribadi)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun