Mohon tunggu...
KKNKOLABORATIF171
KKNKOLABORATIF171 Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa

Mahasiswa

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

KKN Kolaboratif Jember 171: Menghidupkan Minat Baca Warga Desa Kertosari

14 Agustus 2022   08:50 Diperbarui: 14 Agustus 2022   08:52 201
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Tak terasa tiga pekan sudah KKN Kolaboratif Jember berlangsung. KKN atau Kuliah Kerja Nyata yang melibatkan 13 perguruan tinggi di Jember itu, banyak mengajarkan dan menginspirasi peserta khususnya kelompok KKN Kolaboratif 171 di desa Kertosari.

Dokpri
Dokpri

Usai orientasi, berkomunikasi, berdiskusi serta survey kelayakan dengan perangkat dan masyarakat desa setempat. kelompok KKN 171 merencanakan program kerja perpustakaan desa. Sebenarnya perpustakaan itu sudah lama tersedia di kantor desa, namun terbengkalai karena PPKM Covid-19. Kami pun tergerak untuk menghidupkan dan mendesain ulang tata ruang yang lebih nyaman agar pembaca betah berlama-lama di perpus. Upaya ini bersinergi dengan anggota karang taruna desa setempat.

Kami akan berupaya menambah koleksi buku agar lebih variatif, termasuk meningkatkan minat baca masyarakat setempat. Nah, bagi para pembaca atau donatur buku yang berkenan mendonasikan buku, bisa menghubungi kordes KKN Kolaboratif 171 saudara Reingga Katon HP 0812-3097-2763. Seperti diketahui, KKN Kolaboratif Jember berlangsung sejak 23 Juli lalu. Tema utama yang diangkat adalah verifikasi dan validasi DTKS Pemkab Jember. Program kerja KKN Kolaboratif utama itu merupakan kepedulian akademisi terhadap data kemiskinan yang lebih akurat.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun