Mohon tunggu...
KKN 169 Desa Pakusari
KKN 169 Desa Pakusari Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa

Aktivitas kegiatan KKN Desa Pakusari

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Keikutsertaan Mahasiswa KKN Kolaboratif dalam Memeriahkan Acara Jalan Santai Desa Pakusari

21 Agustus 2023   02:35 Diperbarui: 21 Agustus 2023   06:14 155
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Minggu (20/08/2023), mahasiswa KKN Kolaborasi 169 ikut serta dalam kegiatan JJS (Jalan-Jalan Santai) di Desa Pakusari sebagai bagian peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia  ke-78 pada Minggu, 20 Agustus 2023.

Kegiatan yang digelar pada pertengahan bulan Agustus ini diikuti oleh para perangkat dan warga Desa Pakusari, serta Mahasiswa KKN Kolaborasi 169. Kegiatan JJS dimulai pada pukul 6 pagi hingga selesai, yang memiliki titik start dari Dusun Gempal dan berakhir di Lapangan Pakusari. Lebih dari 300 peserta ikut menyemarakan kegiatan "Jalan-Jalan Santai"

"Antusias warga Pakusari dan Mahasiswa KKN Kolaborasi 169 cukup diacungi jempol", ujar Bapak Riski selaku Bapak Kasun Dusun Rowo.

Tak cuma kalangan orangtua/dewasa, tapi juga remaja hingga anak-anak. Semua antusias dan banyak yang mengenakan busana berwarna merah serta putih hingga ada juga yang membawa bendera kecil. Semua peserta menapaki rute Jalan sehat sejauh sekitar 2,7 KM dengan penuh keceriaan hingga sampai pada garis finish

Selain kegiatan utama jalan santai, kegiatan ini juga memiliki beragam agenda, antara lain acara senam bersama, door prize bagi peserta, dengan hadiah utama sepeda listrik dan hiburan musik. Salah satu mahasiswa KKN, Rindiani Syafitri juga ikut serta memeriahkan dengan berpartisipasi dalam memberi hiburan musik yaitu bernyanyi.

Adapaun rangkaian kegiatan tersebut diunggah melalui akun YouTube KKN 169 yang dapat diakses melalui:

https://www.youtube.com/channel/UCirggRXvvBdjvg7E8rEB9Wg

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun