Mohon tunggu...
Kkn persemakmuranposko03
Kkn persemakmuranposko03 Mohon Tunggu... Mahasiswa - 9 ptkin di Wilayah eks sunan Ampel

Kkn persemakmuran posko 03 gabungan dari 9 ptkin di wilayah Eks IAIN Sunan Ampel. Terdiri dari Uin khas jember, iain kediri, uin mataram, uinsi, iain ponorogo, uinsa, uin tulungagung, iain madura, uin malang.

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Pelatihan Pembuatan Lilin Aroma Terapi dari Limbah Minyak Jelantah oleh Mahasiswa KKN Persemakmuran eks IAIN Sunan Ampel

17 Agustus 2024   02:10 Diperbarui: 17 Agustus 2024   02:11 7
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Praktik Pembuatan Lilin Aroma Terapi/dok./ pri

Selasa, (06/08/2024)- Minyak dan air tidak dapat menyatu disebabkan oleh adanya perbedaan massa jenis. Banyaknya limbah minyak jelantah yang langsung dibuang ke saluran air dapat mengakibatkan tersumbat. Oleh karena itu mahasiswa KKN Persemakmuran eks IAIN Sunan Ampel posko 3 melakukan pelatihan pembuatan lilin aroma terapi.  

Pelatihan tersebut di ikuti oleh ibu-ibu dan anak-anak muda Dusun Krajan Selatan, Desa Kabuaran. Pembuatan lilin dimulai dengan penjelasan mengenai alat dan bahan yang akan digunakan untuk membuat lilin aroma terapi.

Berikut ini cara pembuatan lilin aroma terapi : (1. Saring limbah minyak jelantah hingga tidak ada kotoran. (2. Panaskan, lalu Masukkan bahan parafin. (3. Masukkan essential oil untuk menghasilkan aroma terapinya. (4. Masukkan asam stearat lalu ditunggu hingga tercampur semuanya. (5. Masukkan ke dalam cetakan dan berikan tali sumbunya.

Manfaat lilin aroma terapi dari minyak jelantah selain memiliki nilai jual yang tinggi juga memiliki manfaat lain untuk kesehatan tubuh yaitu menenangkan, mengurangi stress, meningkatkan suasana hati, membantu mengatasi insomnia, membuat kualitas tidur lebih baik dan meredakan kelelahan mental.

Praktik Pembuatan Lilin Aroma Terapi/dok./ pri
Praktik Pembuatan Lilin Aroma Terapi/dok./ pri

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun