Untuk tahap keempat yaitu tahap desain dan pelaporan dengan Membuat sketsa rencana desain masterplan, Menyusun alur aksesabilitas kegiatan kepariwisataan, Melakukan desain masterplan dalam bentuk 2D, Melakukan desain masterplan dalam bentuk 3D, Penyampaian laporan kemajuan untuk koreksi dari pihak Desa Pagersari, Finalisasi desain masterplan, dan diakhiri dengan membuat laporan kegiatan program kerja.
Setiap daerah memiliki potensi wilayah yang berbeda-beda. Kampung Pagersari memiliki banyak potensi yang dapat dikembangkan dan menjadi daya tarik wisatawan untuk berkunjung dan singgah ke Desa Pagersari.
Dalam Pengembangan Masterplan Rest area ini butuh waktu yang cukup lama. Semoga masterplan Rest area ini dapat bermanfaat dan bisa dilanjutkan oleh pihak-pihak selanjutnya untuk keberhasilan pengembangan Rest area Pagersari kecamatan ngantang kabupaten malang
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI