Belajar dan mengajar adalah ibadah, memang baik merayakan kesuksesan tapi hal yang lebih penting adalah untuk mengambil pelajaran dari kegagalan jangan malu untuk belajar. Karena ilmu adalah harta yang bisa kita bawa kemanapun tanpa membebani orang lain.
Jangan pernah lupa di setiap akhir kegiatan pembelajaran, kita akhiri dengan mendoakan anak didik kita agar mereka diberikan kemudahan dalam memahami ilmu yang kita sampaikan dan semoga anak-anak menjadi putra-putri yang salih dan salihah, penerus perjuangan islam sejati. Aamiin.Â
Sebagai guru agama jadilah kita teladan bagi keluarga, masyarakat dan lingkungan terlebih di tempat kerja, dengan membiasakan kehidupan islami dimanapun.
Keberhasilan bukanlah milik orang pintar, keberhasilan adalah kepunyaan mereka yang senantiasa berusaha (BJ.Habibie )
Demikian sekelumit pengalaman saya mengikuti lomba Inovasi Pembelajaran. Semoga bermanfaat.
Penulis: Nisfin Yunaida, S.Ag
Editor: St. Nazarotin, S.Ag
Blitar, 26 Februari 2023
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H