Mohon tunggu...
Kenneth Jefferson
Kenneth Jefferson Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - mahasiswa

hobi:

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Humanum di Era Masa Kini

8 September 2022   12:34 Diperbarui: 8 September 2022   16:17 52
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Di dunia ini kita hidup dalam keberagaman

Semakin dewasa kita harus saling menghargai

Sesama manusia hidup berdampingan

Untuk mengasihi satu dengan yang lain

Banyak dari kita yang menyepelekan

Tidak menerapkan prinsip humanisasi

Sadarkah kita akan arti kebhinekaan

Entah harus mulai dari mana tuk menyadari 

Kini kita harus hidup saling menghormati

Antar sesama yang berbeda ras dan suku bangsa

Demi menjaga kesatuan persatuan bangsa ini

Untuk menciptakan keharmonisan negara

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun