Istri???
satu kata "istri" tetapi mempunyai banyak makna
istri biasanya sering di pasangkan dengan kata suami
yang mempunyai arti seorang pendamping hidupÂ
apa yang di lakukan seorang istri??
seorang istri bisa melakukan banyak hal
mungkin untuk saat ini, sebagian wanita yang belum menikah atauÂ
baru saja menikah belum faham apa saja yang di lakukan seorang istri
seorang istri bisa menjadi seorang chefÂ
chef disini, seorang istri harus yang pintar dalam memasak apa saja supaya anggota keluarga tidak bosanÂ
dan juga memperhitungkan gizi dalam masakan tersebut
istri juga harus bisa menjadi menejer keuangan
mengatur pengeluaran agar gajih suami bisa cukup untuk memenuhi kebutuhan sehari hari selama satu bulan ke depan,
lebih bagus ada sisa jadi di tabung untuk jaga-jaga ada keperluan mendesak seperti sakit
istri juga harus bisa merawat dan mengurus rumah
disini seorang istri bisa bangun dari pagi langsung bekerja membersihkan rumah,
seperti nyapu, ngepel, lap jendela dan lain lainÂ
agar rumah menjadi bersih rapih dan sehat tentunya
istri bisa menjadi pengasuh sekaligus guru
bagi yang sudah mempunyai buah hati,
tugas istri bertambah tentunya, selain mengurus rumah dan suami,
 anak pun jadi tanggung jawab istri di rumah
dari segi pendidikan dasar usia dini, prilaku, ucapan,Â
terkadang seorang istri juga harus bisa menjadi tukang pijit dan suster
merawat suami atau anak yang sakit,Â
terkadang suami suka minta di pijit kalau badan terasa pegel-pegel,
hampir semua istri bisa melakukan hal-hal di atas,
yang mungkin seorang suami belum tentu bisa
jadi hargailah istrimu wahai suami, jangan sampai engkau menyesalÂ
dan kehilangan seorang istri yang baik, yang bisa menerima  kekuranganmu
jangan menganggap istri yang tidak bekerja di luar rumah itu sehari harinya santai di rumah
karna pekerjaan rumah itu tidak ada beresnya apalagi kalau sudah mempunyai anak yang masih kecil
apakah istri itu suka mengeluh??
jelas,, karna seorang istri hanya manusia biasa,
tetapi kadang mereka hanya diam, karna tidak mau menambah beban pikiran sang suami
mungkin jika suami melihat istrinya mulai marah-marah, pekerjaannya ga selesai seperti biasanya,
harap sang suami peka
ucapan terima kasih dan sanjungan seorang suami setiap hari atau minimal 2 3 kali dalam semingggu,
bisa membuat rasa cape dan kesel itu hilang
ajaklah anak-anak dan istrimu bercanda bermain sekali-kali jika sedang santai di rumah,Â
bisa di halaman belakang atau depan rumah yang di teduhiÂ
hanya dengan melihat anak-anak tertawa bersama bisa menghilangkan penat danÂ
bisa membuat hubungan keluarga lebih baik
tidak mahal kan,,
tapi, jika suami yang lebih mengerti istri,
selain ucapan terima kasih dan sanjungan, pasti memberikan sesuatu buat istri nya, heheÂ
mungkin ini pendapat saya tentang seorang istri
jika ada kekurangan saya mohon maaf
terima kasih sudah menyempatkan membaca tuilsan ini
mohon saran dan masukan nya
nieko,
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI