Mohon tunggu...
Kholid Harras
Kholid Harras Mohon Tunggu... Dosen - Dosen Universitas Pendidikan Indonesia

Pemerhati pendidikan, politik, dan bahasa

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Mengkritisi Berbagai "Gerakan Literasi"

23 Mei 2024   15:16 Diperbarui: 23 Mei 2024   15:18 255
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Beberapa gerakan literasi juga dianggal "gagal" melakukan evaluasi yang memadai terhadap dampak dan efektivitas program mereka. Tanpa pemantauan yang tepat, sulit untuk menilai keberhasilan dan melakukan perbaikan yang diperlukan. Evaluasi dan pemantauan rutin diperlukan untuk mengevaluasi efektivitas, mengidentifikasi area perbaikan, dan memastikan sumber daya dialokasikan secara efisien.

Kritik berikutnya terkait masih kurangnya kesesuaian dengan konteks lokal. Setiap komunitas memiliki tantangan dan kebutuhan unik, sehingga gerakan literasi harus mampu menyesuaikan diri. Upaya literasi yang tidak memperhitungkan konteks lokal mungkin tidak berhasil mencapai tujuannya.

Kritik terakhir, masih tingginya ketergantungan pada pendanaan eksternal. Gerakan literasi yang terlalu bergantung pada pendanaan eksternal rentan terhadap fluktuasi keuangan dan kebijakan donor. Gerakan literasi yang berkelanjutan harus mengembangkan sumber daya internal yang stabil. Dengan demikian keberlanjutan gerakan-gerakan literasi tersebut bisa terus berjalan dengan baik, bahkan ketika kekuasaan atau suaru rezim harus berganti.

Berbagai kritik tersebut tentunya sangat penting untuk memperbaiki dan meningkatkan efektivitas gerakan literasi, agar dapat menjadi lebih inklusif, efektif, dan berkelanjutan dalam upaya meningkatkan literasi masyarakat. Termasuk dalam mengimplementasikan dan keberlanjutan "Gerakan Literasi Desa" yang baru saja dicanangkan oleh Wapres Ma'ruf Amin pada puncak acara peringatan Hari Ulang Tahun Perpustakaan Nasional RI ke-44 dan "Hari Buku Nasional 2024"  pada 17  Mei 2024 kemarin***

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun