B. Kualitas dan Relevansi PendidikanÂ
   Kualitas dan relevansi pendidikan terpengaruh oleh standar rendah dan ketidakrelevan tenaga pengajar. Indonesia menghadapi tantangan mendasar dalam kualitas pendidiknya dibandingkan dengan negara lain. Oleh karena itu, penting bagi pendidik untuk memprioritaskan kreativitas agar pembelajaran memiliki mutu yang baik, yang juga memengaruhi pemahaman siswa terhadap materi pelajaran.
C. Efisiensi dan Efektivitas fektivitas dalam PendidikanÂ
    Pendidikan yang efisien mencakup penggunaan tepat sasaran sumber daya seperti waktu, tenaga, dan biaya. Namun, pelaksanaan pendidikan di Indonesia saat ini masih jauh dari efisiensi karena pemanfaatan sumber daya yang tidak menghasilkan lulusan yang diinginkan.Â
Pendidikan yang efektif mencakup pelaksanaan sesuai dengan rencana yang telah ditetapkan sebelumnya. Ketidakmampuan melaksanakan pendidikan dengan efektif dapat mengakibatkan lulusan yang kurang berkualitas, serta berpotensi menimbulkan masalah seperti pengangguran.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H