Mohon tunggu...
Khofifah yulinda
Khofifah yulinda Mohon Tunggu... Lainnya - -

-

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Permasalahan dalam Bidang Pendidikan di Indonesia

1 Maret 2024   10:39 Diperbarui: 1 Maret 2024   10:55 119
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

B. Kualitas dan Relevansi Pendidikan 

     Kualitas dan relevansi pendidikan terpengaruh oleh standar rendah dan ketidakrelevan tenaga pengajar. Indonesia menghadapi tantangan mendasar dalam kualitas pendidiknya dibandingkan dengan negara lain. Oleh karena itu, penting bagi pendidik untuk memprioritaskan kreativitas agar pembelajaran memiliki mutu yang baik, yang juga memengaruhi pemahaman siswa terhadap materi pelajaran.

C. Efisiensi dan Efektivitas fektivitas dalam Pendidikan 

       Pendidikan yang efisien mencakup penggunaan tepat sasaran sumber daya seperti waktu, tenaga, dan biaya. Namun, pelaksanaan pendidikan di Indonesia saat ini masih jauh dari efisiensi karena pemanfaatan sumber daya yang tidak menghasilkan lulusan yang diinginkan. 

Pendidikan yang efektif mencakup pelaksanaan sesuai dengan rencana yang telah ditetapkan sebelumnya. Ketidakmampuan melaksanakan pendidikan dengan efektif dapat mengakibatkan lulusan yang kurang berkualitas, serta berpotensi menimbulkan masalah seperti pengangguran.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun