Mohon tunggu...
Khanza Aqilla
Khanza Aqilla Mohon Tunggu... Mahasiswa - Universitas Gadjah Mada

Saya adalah mahasiswa UGM yang senang menjelajahi banyak hal baru. mengirimkan artikel adalah hal baru yang saya sangat ingin coba

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

5 Rekomendasi Destinasi Wisata Tuan Rumah Piala Dunia 2022!

8 Desember 2022   00:18 Diperbarui: 8 Desember 2022   00:38 326
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
resource: discoverqatar.qa

resource: Pinterest/Ruchi Sharma
resource: Pinterest/Ruchi Sharma

Bagi kalian yang ingin jalan-jalan sambil belajar, tempat ini cocok banget untuk kalian. Terletak di tepi Laut Doha dengan Desain yang unik, membuat museum ini menjadi destinasi yang paling banyak di rekomendasikan. Logam, keramik, perhiasan, kayu, tekstil, koin dan kaca adalah beberapa koleksi- koleksi yang dimiliki museum ini.

4. Souq Waqif

resource: discoverqatar.qa
resource: discoverqatar.qa

Souq Waqif adalah sebuah pasar tradisional yang merupakan salah satu tempat wisata penting yang berada di kota Doha. Selain berbelanja kalian juga bisa melakukan aktifitas seperti kalian bisa mencoba memegang burung Falcon, melihat-lihat unta dan kuda, mempelajari tentang mutiara, dll.

5. Inland Sea- The Majestic Natural Reserve

resource: Pinterest/visitqatar.qa
resource: Pinterest/visitqatar.qa

Tempat ini sangat unik, karena tempat bertemunya gurun dengan laut biru. Tempat ini adalah tempat yang jarang ditemukan di dunia ini. Inland sea ini terletak di perbatasan antara Qatar dan Saudi Arabia.

Bulan November sampai april adalah waktu yang sangat cocok untuk mengunjungi destinasi ini. Di tempat ini kalian bisa melakukan quad biking, sandboarding, kitesurfing, parasailing, camel riding dan masih banyak lagi. Pokoknya tempat ini sangat instagamable deh! Jangan lupa untuk datang ketempat ini ya!

Yup.. itu adalah beberapa rekomendasi destinasi- destinasi wisata yang ada di Qatar. Yang mungkin bisa kalian nikmati selagi kalian datang kesini untuk menonton piala dunia. Selamat liburan guys!

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun