Mohon tunggu...
khalif noorindra pratama
khalif noorindra pratama Mohon Tunggu... -

kelas : ilmu komunikasi universitas uin sunankalijaga yogyakarta

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Pilihan

Wisata Kota Perak yang Tersembunyi

7 Oktober 2014   03:37 Diperbarui: 17 Juni 2015   22:07 50
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Wisata kota perak , mungkin kalian bertanya Tanya apasih wisata kota perak ini?khususnya bagi masayarakat luar jogja mungkin belum mengetahui apasih kota perak itu memang wisata ini masih kalah ramai dengan wisata di Malioboro taman sari dan masih banyak lagi namun wisata ini malah sering sekali menjadi kunjungan turis turis manca negara karena kerajnan kerajinan yang menarik bahkan mungkin hanya berpusat di kota ini.

Kota ini khas dengan Gang Gang atauun jalan jalan nya yang memang sempit bahkan hanya bisa di gunakan dengan berjalan kaki ataupun hanya menggunakan sepeda bahkan bila anda baru pertama kali mencoba wisata ini anda mungkin tersesat karena memang jalan nya kecil dan berkelok kelok serta banyak sekali gang gang yang bisa anda lewati namun semua gang tersebut dapat berhubugan satu sama lainnya penasaran mau kesini?.

Yah kota ini terletak di sisi selatan kota Yogyakarta sebuah kota kecil yang memiliki banyak sekali lokasi wisata seperti rumah rumah joglo yang menjadi objek sejarah yang menggambarkan rumah rumah jaman terdahulu namun sekarang rumah rumah ini bisa di katakana hampir punah di karenakan rumah rumah ini di jual dan diambil bagian bagiannya biasanya ntuk di bawa ke luar negeri sehingga di kota perak ini muncul komunitas ataupu forum forum yang berfokus melindugi rumah joglo ini,ada juga wisata masjid kuno mataram masjid ini menjadi daya tarik tersendiri bagi warga asing yaag ingin memasuki daerah wisata ini di karenakan setiap orang yag ingin masuk haris ijin terlebih dahulu kepada abdi dalem serta menggunakan jarik sehingga banyak warga di sekitar masid yang menyewakan jarik di dalam sana anda bisa berkunjung ke makam makam raja raja mataram bahkan di sana terdapat 2 buah sendang yaitu sendang Kakung dan sendang Putri sendang kakung biasa di pakai untuk mandi kaum pria sedangkan sendang putrid sendiri di gunakan untuk kaum kaum putrid wisatawan juga bisa mandi di sendang tersebut.

Jika kita bergerak ke selatan lagi dari masjid mataram di pertengahan jalan anda akan menemukan sebuah rumah kecil di tengah2 jalan raya yang ramai nah itu di namakan watu gatheng di dalam nya terdapat batu2 besar dan berat yang konon katanya hanya di pakai untuk mainan pada masa kerajaan kerajaan terdahulu dan juga batu berbentuk persegi yang katanya di pakai untuk bertapa pada jaman dahulu banyak sekali cerita cerita yang mungkin anda harus ketahui tentang bagaimana orang orang jaman terdahulu hidup kalau anda penasara datang saja menemui abdi dalem anda bisa mencari informasi lewat sana datang saja.

Nah dan masih banyak lagi wisata wisata di daerah ini kotaperak kota yang menghasilkan berbagai macam kerajinan yang terbuat dari perak seperti cincin perak gelang perak kalung perak bahkan ornament ornament yang berbau perak anda dapat temukan di sini bahka pemesanan kerajian kerajinan perak ini sudah sampai ke luar negeri disini anda tidak perlu khawatir dengan budget anda di karenakan disini anda dapat memesan kerajinan yang sesuai dengan buget anda bahkan anda bisa melakukan tawar menawar kepada pengajin di kota perak ini nah itulah wisata kotaperak Kotagede Yogyakarta bagaimana anda berminat untuk datang kemari silahkan datang rugi kalau anda tidak datang dan mengetahui wisata sejarah yang ada di kotagede ini sekian wassalam

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun