Mohon tunggu...
A6
A6 Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Saya adalah mahasiswa program studi pendidikan guru sekolah dasar

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Materi Bahasa Indonesia "kata tanya dalam bahasa Indonesia"

18 Desember 2024   18:58 Diperbarui: 18 Desember 2024   18:58 33
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Teman-teman pasti pernah menggunakan kata tanya dalam berbagai keperluan.

Ada beragam jenis kata tanya yang tentunya memiliki fungsi berbeda, seperti penjelasan materi Bahasa Indonesia kelas 3 SD.

Teman-teman perlu mengetahui berbagai jenis kata tanya, karena akan sangat berpengaruh saat berinteraksi dengan orang lain.

Selain itu, kata tanya juga akan banyak digunakan saat melakukan wawancara.
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), kata tanya adalah kata yang digunakan sebagai penanda pertanyaan dalam sebuah kalimat tanya.

Sedangkan pengertian lain menurut Slamet Muljana dalam buku Kaidah Bahasa Indonesia II (1957), kata tanya merupakan kata yang yang digunakan untuk memperoleh sebuah penjelasan.

Karena itu kata tanya banyak digunakan dalam sebuah wawancara.

Berikut akan dijelaskan enam jenis kata tanya yaitu apa, mana, kapan, siapa, bagaimana, dan mengapa.

Berikut akan dijelaskan fungsi dari setiap kata tanya tersebut.

Kata Tanya

1. Apa

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun