Mohon tunggu...
Siti Khadijah Hasibuan
Siti Khadijah Hasibuan Mohon Tunggu... Mahasiswa - Tenaga Pendidik/Magister Psikologi Anak Usia Dini Universitas Indonesia

Tenaga Pendidik/ Magister Psikologi Anak Usia Dini Universitas Indonesia

Selanjutnya

Tutup

Inovasi Pilihan

Hati-Hati Memberikan Anak Bermain Smartphone Tanpa Pengawasan

22 Maret 2023   09:12 Diperbarui: 22 Maret 2023   10:08 299
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Kecanduan smartphone sangat mengkhawatirkan karena dialami oleh anak-anak yang masih dalam masa pertumbuhan dan perkembangan. Ada efek yang disebut smartphone technoference, dimana perhatian anak terpusat pada smartphone-nya sehingga mengabaikan keberadaan orang lain yang ada di sekitarnya, bahkan termasuk orang tuanya sendiri. 

Menurut Morris et al., (2022) melalui penelitiannya, smartphone technoference pada anak-anak ini mencangkup terhambatnya perkembangan anak terhadap tatapan, perhatian, dan respon anak terhadap orang tua. Hal ini sangat mengkhawatirkan, dikarenakan perhatian orang tua sangatlah diperlukan bagi anak-anak pada masa-masa pertumbuhan dan perkembangannya.

Referensi:

Lissak, G. (2018). Adverse physiological and psychological effects of screen time on children and adolescents: Literature review and case study. Environmental Research, 164(January), 149--157. https://doi.org/10.1016/j.envres.2018.01.015

Morris, A. J., Filippetti, M. L., & Rigato, S. (2022). The impact of parents' smartphone use on language development in young children. Child Development Perspectives, 1--7. https://doi.org/10.1111/cdep.12449

Sunday, O. J., Adesope, O. O., & Maarhuis, P. L. (2021). The effects of smartphone addiction on learning: A meta-analysis. Computers in Human Behavior Reports, 4(June), 100114. https://doi.org/10.1016/j.chbr.2021.100114

Troll, E. S., Friese, M., & Loschelder, D. D. (2021). How students' self-control and smartphone-use explain their academic performance. Computers in Human Behavior, 117(December 2019). https://doi.org/10.1016/j.chb.2020.106624

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun