Menurut pengalaman penulis, Linuxmint adalah distro linux yang paling stabil dibanding lainnya. Penulis sendiri telah menggunakan distro tersebut sudah lebih dari 7 tahun lamanya dan sudah menggunakannya untuk bekerja sampai merasa puas dan semangat untuk menulis artikel ini. Anda dapat mengunduhnya di situs www.linuxmint.com. Tersedia 3 interface: Cinnamon, Mate, dan Xfce. Cinnamon untuk yang default, Mate untuk komputer atau laptop dengan spesifikasi low, sedangkan Xfce untuk yang lebih simple dan ringan. Selamat mencoba dan percaya diri. Jangan lupa untuk menyisihkan donasi Anda agar Clement Levebre dan teman-temannya supaya terus mengembangkan Linuxmint menjadi lebih baik.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H