Mohon tunggu...
Robby Hadisubrata
Robby Hadisubrata Mohon Tunggu... -

Human Potential Consultant, Professional Trainer & Writer

Selanjutnya

Tutup

Catatan

To Complete, Not to Compete

10 Juli 2013   05:39 Diperbarui: 24 Juni 2015   10:46 74
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sahabats perhatikan baik,

Saat kita mencoba mencari akar penyebab dari semua ini,
kenapa wanita bukan lagi ingin ‘to COMPLETE’ tapi malahan ‘to COMPETE’ dengan pria,
semua berakar pada huruf “L” (baca: LOVE) yang telah terlepas & terhilang.

CINTA yang mungkin tidak lagi dirasakan oleh seorang istri,
karena suaminya tidak lagi memberikan CINTA yang cukup baginya,
yang dijadikan energi bagi wanita untuk MEMBALAS mencintai suaminya.

Salah satu penyebab utamanya adalah,
hilangnya CINTA dalam hubungan suami istri.

Ya,
karena CINTA yang cukup yang membuat seorang istri rela & bahagia ‘hanya’ melayani suaminya dari belakang layar,
karena CINTA yang cukup yang membuat seorang istri rela & bahagia ‘hanya’ mendukung suaminya mencapai sukses,
karena CINTA yang cukup yang membuat seorang istri rela & bahagia ‘hanya’ berfungsi sesuai kodratnya.

Dashyat.

Oleh karenanya,
suami harus menyadari tugasnya untuk MEMPERHATIKAN istrinya,
suami harus menyadari tugasnya untuk MEMBAHAGIAKAN istrinya,

Suami harus menyadari tugasnya untuk MENCINTAI istrinya.

Akhirnya Sahabats,

Seringkali kita mendengar kalimat bijak berikut ini :

“Dibalik kesuksesan seorang pria,
pasti ada wanita yang mendukung di belakangnya.”

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Catatan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun