Berpikir out of the box memang membutuhkan latihan dan kesabaran. Tetapi dengan kemauan yang kuat, #DreamWarriors dapat membuka potensi kreatif diri sendiri dan mencapai hal-hal yang luar biasa. Karena kreativitas bukan hanya tentang menciptakan karya seni yang indah, tetapi juga tentang menemukan solusi baru untuk masalah yang kompleks, menghasilkan ide-ide inovatif untuk bisnis, dan menjalani hidup dengan cara yang lebih menarik dan bermakna.
Content Writer : Jesmita Syari Putri - Staff Content Kejar Mimpi Bekasi Batch 7
Editor : Muhammad Arif Arofah - Head of Division Content Kejar Mimpi Bekasi Batch 7
-----------------------------------------------------------------------------------------------
Tentang Komunitas Kejar Mimpi
Komunitas Kejar Mimpi adalah bagian dari Gerakan sosial #KejarMimpi yang diinisiasi PT Bank CIMB Niaga Tbk (CIMB Niaga) sebagai wadah bagi generasi muda untuk mengasah skill kepemimpinan dan volunteering. Gerakan sosial #KejarMimpi memiliki visi untuk membentuk generasi muda Indonesia yang positif dalam menerapkan nilai hidup melalui pengembangan dan motivasi diri yang baik, sehingga mampu memberikan nilai yang dapat memajukan Indonesia.
Saat ini, Komunitas Kejar Mimpi telah tersebar di 35 kota di Indonesia dengan lebih dari 800 anggota aktif. Sejak berdiri hingga kini, Komunitas Kejar Mimpi telah menyelenggarakan lebih dari 1.000 kegiatan sosial serta menginspirasi lebih dari 147.000 masyarakat dalam mengembangkan diri. Dan juga dalam melakukan aksi sosial dan memberikan dampak positif untuk masyarakat sekitar melalui 4 pilar utama yaitu Pendidikan, lingkungan, filantropi dan pembangunan ekonomi sosial.Â
Hingga Mei2023, Kejar Mimpi Bekasi telah bekerjasama dengan 53 Community Partner, 72 Media Partner, dan 4 Sponsor. Untuk info kegiatan terkini dan terbaru, yuk follow akun @kejarmimpi_bekasi.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H