Mohon tunggu...
Kaylifa Hasna Mahrani
Kaylifa Hasna Mahrani Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswi Jurnalistik UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Saya adalah Mahasiswi Jurnalistik UIN Syarif Hidayatullah Jakarta yang sangat menyukai ilmu-ilmu Jurnalistik dan berita

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pendidikan Akhlak Tasawuf

8 Oktober 2023   14:26 Diperbarui: 8 Oktober 2023   14:30 93
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Pendidikan akhlak dalam bahasa arab berarti Tarbiyah yang memiliki arti mendidik atau menumpukan. Pembahasan tarbiyah sendiri disini memiliki fungsi mengembangkan potensi dalam diri seorang anak yang mampu diharapkan. Disisi lain ada 6 potensi manusia yang dapat dikembangkan yaitu : 

  1. Fisik yang meliputi jasmani maupun biologis.

  2. Intelektual yang meliputi nalar juga pikiran. Dalam segi intelektual seorang anak diharapkan dapat mengetahui, mengerti dan memahami karena setelah itulah hal tersebut dapat dikatakan sebagai ilmu.

  3. Emosi yang meliputi perasaan seseorang.

  4. Spiritual yang meliputi hubungan atau kepercayaan seseorang akan adanya tuhan yang diyakini nya. 

  5. Kepribadian yang meliputi sikap atau perilaku seseorang baik pada diri sendiri, orang lain maupun lingkungan nya yang dapat berubah menjadi kebiasaan.

  6. Sosial yang meliputi hubungan manusia terhadap sekitar.

Dalam perkuliahan Akhlak Tasawuf yang dilaksanakan dengan bapak Prof. Asep Usman Ismail dalam pembahasan tentang pendidikan akhlak sendiri, disini juga kita harus mengetahui perbedaan dari mengajar dan mendidik, mengajar adalah teknik mengajarkan yang hanya meliputi beberapa aspek saja, sedangkan mendidik adalah teknik mengajar yang meliputi semua aspek.

Dalam Pemetaan Kepribadian yang tertera dalam pendidikan Akhlak Tasawuf terbagi menjadi beberapa hal yaitu: 

  1. Cognitive atau bisa disebut sebagai nalar yang berfungsi untuk mengetahui sebuah pengetahuan, mengerti sebuah pengertian dan memahami sebuah pemahaman dalam ilmu yang dipelajari oleh seorang manusia.

  2. Apective atau bisa disebut sebagai emosi dan spiritual atau dalam bahasa arab nya bisa disebut sebagai "Qolbu" atau hati, yang memiliki fungsi menyerap sesuatu hingga menjadi resapan, menghayati sesuatu hingga hayat ( hidup), menjiwai sesuatu dengan jiwa, hingga setelah nya mengakar dalam akar pikiran dan keyakinan manusia.

  3. HALAMAN :
    1. 1
    2. 2
    Mohon tunggu...

    Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
    Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
    Beri Komentar
    Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

    Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun