Â
      Aneh
Beberapa waktu lalu kita berbicara
Mengenai hari baik itu
Menit selanjutnya kita bertingkah
Layaknya orang jauh yang tidak tersentuh
Sungguh
Kita orang aneh yang mengaku dekat
Diam-diam membangun sekat
Lalu sore nanti kita jadi apa?
Bernadeta C. Hayati
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!