Panggung omong kosong nyata di depan mata
Mereka yang mengaku beragama  penuh bangga berbicara Â
Tentang surga dan nerakaÂ
Tampil beda dengan identitas agamaÂ
Di raga dan kepalaÂ
Inilah panggung omong kosong duniaÂ
Mereka  dengan bangga saling menghinaÂ
Ajaran belas kasih dan teladan nabi sejatinya menjadi nakhoda
Lupa dijadikan  sebagai mahkota
Semua hanya jadi omong kosong belakaÂ
Bukan sedang bicara tentang agamaÂ
Karena agama apapun juga adalah pembawa damai dan bahagia
Tak pantas saling melukai atas nama agamaÂ
@cermindiri, 03 Desember 2021Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H