olahan pribadi
- Selalu menjunjung tinggi nilai-nilai perdamaian, bahkan dari hal terkecil sekalipun.
- Menanamkan sifat toleransi terhadap sesama manusia dan menghargai pendapat orang lain.
- Harus melek dengan isu isu yang behubungan dengan perdamaian.
- Menyaring informasi atau isu yang berkaitan dengan perdamaian agar terhindar dari hoaks.
- Senantiasa memperbaiki karakter melalui pengembangan kualitas spiritual dan moral sehingga dapat menjadi masyarakat dunia yang damai.
- Di masa pandemi ini, dapat dilakukan dengan meningkatkan kepedulian terhadap sesama, dan mendukung kebijakan pemerintah yang dinilai efektif dalam menghadapi konflik-konflik yang berpotensi mengancam perdamaian khususnya di Indonesia.
Referensi:Â
- Dante, V. (2020). Pimpin Sidang DK PBB, RI Bahas Isu Perdamaian di Tengah Covid. Diakses pada September 17, 2020, dari sini
- Dzulfaroh, A. N. (2020). Indeks Perdamaian Dunia 2020 Mengalami Penurunan, Ini Rinciannya. Diakses pada September 17, 2020, dari sini
- Greeners.co. (2020). International Day of Peace. Diakses pada September 17, 2020, dari sini
- Hananto, A. (2020). Mengenal Kontingen Garuda, dan Peran Indonesia Menjaga Perdamaian Dunia. Diakses pada September 19, 2020, dari sini
- Massabuau, D. K. (2020). Indonesia Perkuat Perdamaian Antar Negara di Tengah Konflik Akibat Pandemi. Diakses pada September 17, 2020 dari sini
- Matamatapolitik.com. 10 Konflik yang Harus Diwaspadai di 2020. Diakses pada September 17, 2020, dari sini
- Primaindisoft.com. (2020). Ini Fakta Tentang Hari Perdamaian Dunia yang Harus Kamu Ketahui. Diakses pada September 17, 2020, dari sini
- S. Koesno, D. A. (2020). 21 September Hari Perdamaian Dunia & Sejarah Diperingati Tiap Tahun. Diakses pada September 17, 2020, dari sini
- Tribunnews.com. (2020). Sejarah Hari Ini: 21 September Hari Perdamaian Internasional Digaungkan, Perubahan Iklim Disoroti. Diakses pada September 17, 2020, dari sini
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!