Mohon tunggu...
Kartika Kariono
Kartika Kariono Mohon Tunggu... Pengacara - Ibu Rumah Tangga

Mengalir mengikuti kata hati dan buah pikiran

Selanjutnya

Tutup

Gaya Hidup

Penasaran dengan Krezz-nya Zupper Krunch

5 Juni 2017   12:16 Diperbarui: 5 Juni 2017   12:28 660
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

" Bobok aja ah, nggak tahan liat tuh bungkusan" gerutunya.  

Jam 5 kakak bangun mandi masih memandangi bungkusan berisi zupper crunch itu. Azan magrib benar-benar ditunggu oleh kakak sore itu. hingga waktunya tiba, menikmati zuper crunch. Ya, nama besar KFC gak bakal diragukan, jadi ekspektasinya biasa-biasa aja. 

Tapi pas baru gigit, ((((wow))) perjuangan sore ini terbayar. Bun-nya lembut banget, dengan patty ayamnya (meski udah 3 jam) so cruncy (hiks...masih penasaran yang fresh dari penggorengan) dan itu daging utuh yang juicy (karna tadinya kukira itu semacam nugget), saus mayonya berpadu rasa keju pilihannya benar-benar mantap.   

Benar-benar memuaskan dari rasa dan ukuran, cukup mengenyangkan dan mengamankan perut kakak sampai selesai shalat tarawih.  

Tapi akunya mau nangis deh, menyesal belinya cuma dua, kan aku jadinya bagi dua makannya sama ayahnya Davie, kan jadinya nggak puas banget, tapi dari rasanya bener-benar taste the real crunch.

" Lemak nian, mantep nian rasonyo" kata bujangku. "Nanti kita bukber di KFC ya Bun, menunya pasti Zupper Crunch, eh tapi Karee juga udah menggiurkan apalagi kalo sama  creme soup" panjang sudah celoteh dia. 

Aku cuma bisa garuk-garuk kepala membayangkan tingkat kesabaran antri dan ramenya KFC menjelang waktu berbuka puasa. 

kompal-logo-5758fa48a5afbd5206bfa505.jpg
kompal-logo-5758fa48a5afbd5206bfa505.jpg

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gaya Hidup Selengkapnya
Lihat Gaya Hidup Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun