Mohon tunggu...
Umarulfaruq Abubakar
Umarulfaruq Abubakar Mohon Tunggu... Guru - Mahasiswa Universitas Islam Indonesia - Yogyakarta

Saya menulis bukan karena saya pandai menulis, melainkan karena ada yang ingin saya sampaikan. Saya ingin memberi kepada bangsa ini dan berbagi dengan anak-anak negeri walau hanya dalam sebentuk tulisan. Hitung-hitung juga sebagai deposito amal untuk nanti setelah mati. Salam kenal buat semua. Kenalkan (sambil mengulurkan tangan): saya Umarulfaruq Abubakar, asal Modelomo-Boalemo-Gorontalo.

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Coret Moret Face Book #5

13 Maret 2012   09:27 Diperbarui: 25 Juni 2015   08:07 295
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Berikut ini adalah aneka status yang pernah saya tulis di FB. Saya dapatkan status ini dari berbagai bacaan atau hasil perenungan. Sayang kalau hilang begitu saja. Makanya saya berinisiatif mengumpulkan dan menyajikan kepada rekan-rekan sekalian pada kesempatan ini... Silahkan dinikmati... PACARAN? mendingan setelah nikah... dijamin lebih indah... lebih nikmat... lebih seru... bebas aksi dan ekspresi :-D ==== KEBERANIAN yang sesungguhnya adalah ketika kita berani melakukan apa yang kita takutkan... termasuk dalam menentukan pilihan :-) ===== BERPIKIR PENDEK kadang-kadang diperlukan sebab usia kita belum tentu sepanjang apa yang kita pikirkan ===== KONSEKUENSI adalah kemestian dalam setiap pilihan. Bisa menyenangkan bisa pula menyakitkan.. Orang-orang penakut dipersilahkan minggir... :-) ====== GAGAL itu biasa Tidak mau bangkit, itulah kegagalan sesungguhnya ==== GAGAL kemudian bangkit lagi, jauh lebih bermanfaat daripada tidak pernah berbuat sama sekali. ===== DIALAH permata yang kucari selama ini telah kutemui ==== KEINGINAN BERIKUTNYA setelah menikah: keliling dunia bersama istri tercinta :-) ==== STATUS FB falyaqul khairan au liyashmut... berkata baik atau lebih baik diam ===== .Kehidupan memberi kita kesempatan untuk meraih segala kesuksesan. Jangan ragu untuk meraih segala kesempatan.. Bila hendak hidup, hiduplah dengan pasti. Sebab mati pun akan datang dengan pasti. Selagi masih diberi waktu, Wujudkan impianmu.. Raih segala cita-citamu ==== NIAT adalah pintu gerbang menuju Allah Swt. Kalau niatnya benar,kita memasuki pintu yang benar. Kalau niatnya salah, kita masuk ke pintu yang salah. Kalau tanpa niat, ya gak bisa masuk... :) ===== "kalau menulis dengan hati, maka sampainya juga di hati. tapi kalau menulis dengan jari, maka sampainya di mata, untuk menidurkan pembaca" (Buya Hamka di Buku Falsafah Hidup) ==== HARI KEMARIN biarlah ia berlalu, membawa segala kenangan, bergabung ke satuan masa lampau. HaRI INI akan kita penuhi produktifitas dengan sepenuh hati. Sementara HARI ESOK, selamat datang dengan sejuta harapan dan impian. ====== Inna Lillahi wa Inna Ilaihi Raji'uun. Semoga Allah merahmati guru kami Shaikh Imad Iffat salah seorang ulama muda Azhar dan Darul Ifta Mesir. Semoga amalan baik beliau diterima, kesalahannya diampuni dan mendapat tempat istimewa di sisi Allah Swt... ==== Coret Moret Face Book #1 Coret Moret Face Book #2 Coret Moret Face Book #3 Coret Moret Face Book #4 Salam Kompasiana

Mohon tunggu...

Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun