Mohon tunggu...
didit adhitia
didit adhitia Mohon Tunggu...

Saya seorang beatlemania yg suka menulis,membaca,mendengarkan music

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Kau

28 Januari 2011   14:46 Diperbarui: 26 Juni 2015   09:06 53
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

kau tak tahu berapa banyak waktu yg kulalui bersamamu

kau takkan tahu betapa kau berarti bagiku

kau takkan mengerti sejauh mana perjalanan ini kita lewati

Dan disinilah kita,dimana perasaan itu berpaut,bersemi,juga luruh,...

Aku takkan sempurna tanpamu

Hari-hariku takkan kembali bila kau tak disitu

Dan malamku akan menjadi penantian panjang

Dibawah badai yg menderu,..

Aku mencintaimu,...tak cukupkah itu?

kusayang padamu,...masihkah kau ragu?

Mungkin itu memang tak cukup tuk menangkan hatimu

Tak cukup tuk miliki dirimu...

kau takkan mengerti betapa kau berarti bagiku

kau takkan sadari berapa banyak ruang yg telah kau isi

Dan takkan terganti,...

Namun bila ini harus berakhir

Terhenti,sampai disini

Dan apa yg kan kukatakan tak penting lagi

Aku hanya ingin kau mengerti

Betapa ku menyayangimu,

Betapa ku ingin kau disini,disisiku selalu,...

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Jalan Braga Bandung, Ketika Bebas Kendaraan!

7 bulan yang lalu
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun