Mohon tunggu...
Ahmad Kafil Mawaidz
Ahmad Kafil Mawaidz Mohon Tunggu... Administrasi - Karyawan swasta

Ajarkanlah sastra pada anak-anakmu, agar anak pengecut jadi pemberani - Umar bin Khattab

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Yang Terhormat

22 April 2018   23:46 Diperbarui: 23 April 2018   00:22 476
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Yang terhormat, anggota dewan

Kami memilih anda menuju tangga kekayaan

Yang terhormat, anggota perwakilan

Kemewahan kami telah terwakilkan

Yang terhormat, anggota rakyat

Setiap katamu mengandung makna silat

Yang terhormat, dewan perwakilan

Tak bisakah kau berpikir mengenai keadilan bukan kesewenang-wenangan

Yang terhormat, dewan rakyat

Tahukah kau, kami menggajimu sehingga rela melarat

Yang terhormat, perwakilan rakyat

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun