Bagi kamu yang menyukai olahraga surfing atau baru belajar olahraga ini nggak perlu takut untuk datang dan nyobain ombaknya pantai g-land.Â
Ya, uniknya ombak g-land memiliki 3 tingkatan antara lain many track waves, speedis waves dan kong waves. Many track waves digunakan oleh peselancar pemula yang ingin mengasah skill dengan ketinggian ombak 3-4 meter, kalau speedis waves yang ketinggian ombaknya mencapai 5-6 meter digunakan oleh peselancar tingkat sedang, sementara kong waves digunakan oleh peselancar tingkat professional dengan ketinggian ombak mencapai 6-8 meter.
Gimana nih, sudah menentukan jadwal belum buat mengunjungi keindahan pantai plengkung dan nyobain gulungan ombak di g-land?Tentunya akan sangat menguji adrenalin kamu lho. Itulah beberapa fakta unik dan menarik g-land yang terletak di kabupaten Banyuwangi.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H