malam ini kubisikkan doa melalui angin malamÂ
berharap sang gelap segera memejamÂ
lalu digantikan terang yang ceriaÂ
mengusir luka membawa bahagia
ini tentang seorang gadis manis dengan senyum sinis
berdiri di depan neraka berkedok rumahÂ
tangannya membawa sebuah tongkatÂ
untuk menghancurkan setiap sekatÂ
tatapannya tajam, namun melemah di depankuÂ
terduduk dengan menunduk, menatapku senduÂ
"aku terlalu lelah" katanya padakuÂ
lalu ku peluk erat tubuhnya yang rapuh
dia, dunia bagi saya. semua boleh hilang, asal bukan nanda.
NAMA: JUSTICIA KHAILA PUTRI HABIBAHÂ
NIM: 1130022158
PRODI: KeperawatanÂ
FAKULTAS: Kebidanan dan KeperawatanÂ
UNIVERSITAS: Nahdlatul ulama SurabayaÂ
" TUGAS UTS BAHASA INDONESIA"
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H