Mohon tunggu...
Royke Kumowal
Royke Kumowal Mohon Tunggu... profesional -

Lulusan Sarjana S1 yang sedang melanjutkan studi S2 di Apollos Jakarta.\r\n\r\nAktif di Kompasiana dan menyukai dunia jurnalistik.\r\n\r\nPernah bekerja sebagai Reporter/ wartawan di PurnamaNews dan seorang citizen journalist.

Selanjutnya

Tutup

Catatan

Surat Panca Untuk RI 1 (SBY)

22 Maret 2012   08:19 Diperbarui: 25 Juni 2015   07:38 316
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

5. Lakukan segala sesuatu atas dasar takut akan Tuhan, dan

6. Jangan matikan sisi kemanusiaanmu yang  ada di dalam dirimu.

Mengakhiri surat ini akan kutuliskan 5 prinsip dalam hidupku, yang aku janjikan tadi untuk mengingatkanmu karena kulihat memudarnya prinsip itu dalam ingatanmu.

1. KETUHANAN YANG MAHA ESA

2. KEMANUSIAAN YANG ADIL DAN BERADAP.

3. PERSATUAN INDONESIA

4. KERAKYATAN YANG DIPIMPIN OLEH HIKMAT KEBIJAKSANAAN DALAM PERMUSYAWARATAN    PERWAKILAN.

5. KEADILAN SOSIAL BAGI SELURUH RAKYAT INDONESIA.

Demikian prinsipku tadi semoga engkau mengingatnya kembali.

Dan sebelumnya aku minta maaf  kepadamu, bila ada kata-kataku yang salah terhadapmu. Ini hanyalah sebuah kalimat yang mewakili seluruh rakyatmu yang menentang keputusanmu menaikkan harga BBM. Dan aku harap engkau membacanya dengan matamu sendiri, merefleksikan, meninjau dan memberi keputusan yang baru, dengan memperhatikan sisi kemanusiaanmu dan bukti cintamu kepada rakyatmu. Terima kasih atas perhatianmu.

Teriring salam dan doa,

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Catatan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun