Mohon tunggu...
irvan sjafari
irvan sjafari Mohon Tunggu... Jurnalis - penjelajah

Saat ini bekerja di beberapa majalah dan pernah bekerja di sejumlah media sejak 1994. Berminat pada sejarah lokal, lingkungan hidup, film dan kebudayaan populer.

Selanjutnya

Tutup

Music Pilihan

The Voice Kids Indonesia 2021 (2) Yura-Rizky Terpikat Faith

14 Februari 2021   00:51 Diperbarui: 14 Februari 2021   01:14 974
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Fransiska Sherlyta-Foto: Youtube The Voice Kids Indoensia 2021.

Fransiska Sherlyta-Foto: Youtube The Voice Kids Indoensia 2021.
Fransiska Sherlyta-Foto: Youtube The Voice Kids Indoensia 2021.
Lainnya, Fransiska  Sherlyta mengejutkan membawakan lagu "Sikap Duniawi",  lagu berbuansa seriosa. Tentu saja Isyana mutar ini lagu dia. Nekad juga nih anak. Fansnya Isyana ternyata. Dari salatiga,  usianya  13 tahun. 

"Ini bukan lagu mudah dan kamu membawakan lagu  di album ini berarti buat aku," ujar Isyana.

Saya juga tak menyangka anak seumur ini menyanyikan lagu Isyana  bernuansa  seriosa dengan bagus. Unggulan saya juga.  Pas bawakan "Unlock The Key", seriosanya semakin  keluar. Netizen di Youtube bertariak: Please jangan diadu dengan Diajeng Roro, yang sama-sama banyak dijagokan.

Minggu ini, main block-blockan coach.  Saling ngekick, mengikuti tantangan talenta, tiktok, benar-benar menghibur waktu penampilan Olivia Christie. Cara bernyanyinya membawakan "Kamu dan Kenangan" juga berkualitas.  Dia di tim Yura-Rizky akhirnya. Keduanya memang suka tik-tokan dibanding Isyana yang kaku atau Marcell yang sudah malas melakukan hal itu.

Episode Kamis, 11 Februari dan Jumat 12 Februari milik cewek lagi. Peserta cowok jadi langka.

Catatan Ketiga: Kritik

Kritik saya untuk episode 12 Februari tersisihnya Salwah Daniyah, 11 tahun  yang membawakan lagu "Gang Kelinci", lagu jadul 1960-an sih, dipopulerkan Lilis uryani,  cukup membuat saya dan adik saya yang nonton bareng berdebat. Menurut dia, peserta ini yang baru benar-benar anak-anak, sementara kebanyakan peserta mengikuti gaya penyanyi bule.

Salwah Daniyah-Foto: Youtube The Voice Kis Indonesia 2021
Salwah Daniyah-Foto: Youtube The Voice Kis Indonesia 2021
Tetapi saya bilang karena sudah terlanjur dikonstruksi industri musik global, seperti itu. Muhammad Wahyu Putra seorang netizen sepakat dengan adik saya: "Nah ini baru namanya lagu anak-anak".

Tapi mungkin ada unsur teknis yang menjadi pertimbangan para coatch mengapa tidak memutar.   Jadi memang perlu ada perubahan di industri musik.

Ini problem penyanyi cilik sejak pertengahan 1990-an (dan mencolok pada dekade sekarang) di mana mereka terpaksa menyanyikan lagu orang dewasa di ajang pencarian bakat.

Namun seorang netizen bernama Muhari Widi Sabtanto bisa memberikan pencerahan dengan mengatakan, "Kita memang harus menaikan standar, supaya eksplore kemampuan  pas kalau sudah besar nantinya, lebih kaya perbendaharaan tekniknya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Music Selengkapnya
Lihat Music Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun