Dukkha yang dialami dapat lenyap apabila kita menggugurkan sifat suka membenci, menghilangkan keserakahan, dan menjadi bijaksana supaya terhindar dari kegelapan batin.
Kebenaran mulia tentang jalan menuju lenyapnya dukkha
Dukkha dapat dilenyapkan melalui jalan yang telah Buddha ajarkan, yakni Jalan Mulia Berunsur Delapan, di antaranya pandangan benar, pikiran benar, ucapan benar, perbuatan benar, penghidupan benar, usaha benar, perhatian benar, dan konsentrasi benar.
Nantikan penjelasan Jalan Mulia Berunsur Delapan di artikel selanjutnya!
Glosarium
Dukkha: penderitaan
Pabajita: seseorang yang telah meninggalkan kehidupan duniawi, seperti bhikkhu
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H