Mohon tunggu...
Julita Manurung
Julita Manurung Mohon Tunggu... Penulis - Mahasiswa Sistem Informasi Universitas STMIK Triguna Dharma

Saya hobi nonton, hobi makan. Pokoknya hobi yang membuat batin saya bahagia itu udah pasti.

Selanjutnya

Tutup

Segar

Sebelum Ramadhan Berakhir, Yuk Kita Hentikan Penggunaan Botol Plastik Sekali Pakai!

17 Mei 2019   15:58 Diperbarui: 18 Mei 2019   12:26 14
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Di setiap bulan ramadhan, tingkat pengunaan botol plastik sekali pakai akan selalu meningkat. Nah, sebelum ramadhan berakhir, tidak ada salahnya kan jika kita mulai mencoba menghentikan penggunaan botol plastik seperti aqua, dan berbagai macam merek minuman botol lainnya. Kita semua pasti tahu, bahwa penggunaan botol plastik ini akan selalu berdampak buruk bagi lingkungan.

Walaupun kita sendiri sudah tahu, tapi tetap saja kita selalu menggunakannya. Bayangkan saja, jika penggunaan botol plastik semakin meningkat setiap harinya, tentu hal tersebut akan mencemari lingkungan dan juga ekosistem lainnya. Terlebih lagi, sampah botol plastik selalu banyak ditemukan di laut. Apa jadinya Indonesia ini, jika kita tidak mau menjaga kebersihan lingkungan kita sendiri. 

Jadi, sebelum ramadhan ini berakhir, yuk kita saling bekerja sama dengan cara mengganti botol plastik sekali pakai dengan botol minum isi ulang. Dan tentunya, botol minum isi ulang akan lebih menyehatkan dan juga mengurangi pencemaran lingkungan. Dengan melakukan cara ini, kita sudah ikut berkontribusi mewujudkan cinta tanah air dan cinta lingkungan serta dapat mengatasi masalah sosial. So, tulis dikolom komentar ya jika kamu sudah mempraktekkannya!!! 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Segar Selengkapnya
Lihat Segar Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun