Mohon tunggu...
GURU MUDA
GURU MUDA Mohon Tunggu... Guru - GURU

Ketika keadaan tidak berpihak, maka tulisan adalah suara kecil yang mampu membantumu bertahan

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Honor Inspiratif Sekolah Pelosok, Kami Akan Mengenangmu

12 Agustus 2023   14:40 Diperbarui: 12 Agustus 2023   14:52 396
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: SD N 06 Ransi Dakan, Kab. Sintang, Kalbar

Beliau mengatakan hasil torehan karet dijual untuk menambah uang belanja sehari-hari. Karena honor dari sekolah, tidak cukup untuk bertahan.

Walaupun dengan honor yang sangat minim, beliau tetap bekerja dengan profesional. Beliau bersedia bekerja seiklasnya meskipun terkadang hanya menerima ungkapan "terimkasih".

Kini, Ibu Guru yang dulunya honor, lulus menjadi guru ASN P3K.
Kami melihat kerja keras yang luar biasa dilakukan beliau saat mengajar dan berjuang menjadi ASN P3K.

Kesabaran yang tinggi menjadi nilai yang tidak bisa dipisahkan, dari Ibu Guru asli Desa Ransi Dakan ini. Terlebih lagi, saat kami berdua terkena kasus hangus dan tidak munculnya tunjangan khusus di daerah terpencil.

Perjuangan yang panjang kami lalui bersama hingga akhirnya, tunjangan khusus terbit kembali.

Begitu juga perjuangan melalui perlombaan di bidang sains, yang membawa siswa-siswi kelas 5 menjadi finalis tingkat nasional. Kami berusaha membawa siswa-siswi ke Kabupaten Sintang, karena sinyal tidak ada di desa/sekolah.

Empat tahun telah dilalui beliau dengan dedikasi yang tinggi. Tidak mengeluh bekerja. Hari ini adalah hari perpisahan yang sejujurnya tidak kami kehendaki. Karena sebenarnya kami membutuhkannya.

Namun kondisi berkata lain, beliau ditugaskan di Kecamatan Tempunak menjadi guru IPA SMP.

Tangisan air mata mengakhiri perpisahan kami dengan guru inspiratif ini. Semoga bisa menemukan rekan guru baik hati sepertimu Ibu Maria.

Dari kami civitas SD N 06 Ransi Dakan, Kecamatan Sungai Tebelian, Kabupaten Sintang.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun