Mohon tunggu...
Juan Manullang
Juan Manullang Mohon Tunggu... Penulis - Penulis Lepas

Alumnus FH Unika ST Thomas Sumut IG: Juandi1193 Youtube: Juandi Manullang

Selanjutnya

Tutup

Kebijakan Pilihan

Laporan Polisi Luhut, Pelajaran Berharga dan Kebebasan Berpendapat

1 Mei 2020   12:00 Diperbarui: 1 Mei 2020   12:00 217
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: Humas Kemenko Maritim dan Investasi dilansir Kompas.com

Kebebasan berpendapat

Perlu juga dipahami dari laporan Pak Luhut, tetap semua pihak menghargai dan menjunjung tinggi kebebasan berpendapat semua warganegara sesuai amanat UUD 1945.

Sejak reformasi, kita bebas untuk berekspresi dan berpendapat tanpa ada yang perlu melarang atau menghalangi. Tidak ada tindakan otoriter lagi dari pemerintah kepada rakyat. Namun harus tetap santun dalam berbicara. 

Terkait kasus yang mengarah ke Said Didu perlu juga penyelidikan lebih lanjut oleh pihak kepolisian sebelum menentukan Said Didu jadi tersangka.

Apakah ucapan itu penghinaan atau pencemaran nama baik atau ujaran kebencian? Itu harus dikaji juga secara mendalam melalui para ahli bahasa agar penyelidikan objektif dan adil.

Jangan biarkan juga ketidakadilan merajai negeri kita. Harusnya komentar Said Didu dikualifikasikan sebagai kritikan tegas dan tajam menjadi diarahkan pada ujaran kebencian atau pencemaran nama baik dan lainnya. Itu jangan sampai terjadi.

Pemeriksaan terhadap Said Didu harus lebih mendalam agar tidak ada komentar publik lebih pahit lagi dengan mengatakan pemerintah membungkam kritikan dan kebebasan berpendapat atau berekspresi rakyat.

Itu tidak boleh terjadi karena akan membuat kita mundur lagi belakang saat jaman orde baru, dimana kental pembungkaman aspirasi publik.

Pemerintah pun harus bijak melihat sebuah kritikan apakah itu menyerang pribadi atau tidak. Apakah itu mengkritik supaya baik atau tidak. Jangan sempat sedikit masalah, langsung laporan polisi dibuat. Harus lebih bijak, juga dalam bertindak pemerintah kita.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kebijakan Selengkapnya
Lihat Kebijakan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun