Bukan main-main memang bisa mendatangkan pelatih sekelas Tae-yong yang levelnya juga sangat baik.
Apa yang telah dilakukan olehnya bersama timnas Korea Selatan yang bisa menatap Piala Dunia bisa ditularkan ke timnas Indonesia.
Setidaknya, dari segi permainan, prestasi dan pembinaan bisa lebih baik. Tentu bukan perkara mudah untuk itu, tetapi sangat memungkinkan mencapai level tersebut.
Apa yang ditanamkan olehnya di pemain Korea Selatan itu juga yang ditanamkan olehnya di pemain timnas Indonesia. Strategi dan taktik jitu juga ditanamkan oleh Tae-yong agar filosofis bermain sepakbola kita semakin baik.
Tae-yong hilangkan predikat runner-up bagi timnas Indonesia.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H