Oleh karena itu, perencanaan pembelajaran menjadi senjata yang sangat penting untuk melakukan proses kegiatan belajar peserta didik di sekolah terutama untuk perkembangannya baik dalam bidang pengetahuan, keterampilan, dan sikap.Â
Selain itu, dalam perencanaan kegiatan juga terdapat runtutan kegiatan yang sudah sesuai dengan model dan metode yang dipilih yang harus dilakukan seorang guru kepada peserta didik sehingga pada saat praktiknya guru tinggal mengimplementasikan rancangan pembelajaran yang telah disusun tersebut.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H