Janganlah kau lupakan pertemuan ini
Saat kita belajar dan dididik
Tempat di mana kami bertemu
Di Universitas Parahyangan
Tempat di mana kami disatukan dalam perbedaan
Perbedaan tercipta agar kita belajar
Belajar untuk saling memahami
Belajar untuk saling menghormati
Belajar untuk saling memahami
Walau terdapat banyak perbedaan
Berbagai suku bahasa dan pikiran
Apabila saling menghormati dan menghargai
Tentunya dapat saling melengkapi
Oleh karena itu kami bersatu
Mengukir indahnya persatuan dalam perbedaan
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H