Mohon tunggu...
Zahrotul Mujahidah
Zahrotul Mujahidah Mohon Tunggu... Guru - Jika ada orang yang merasa baik, biarlah aku merasa menjadi manusia yang sebaliknya, agar aku tak terlena dan bisa mawas diri atas keburukanku

Guru SDM Branjang (Juli 2005-April 2022), SDN Karanganom II (Mei 2022-sekarang) Blog: zahrotulmujahidah.blogspot.com, joraazzashifa.wordpress.com

Selanjutnya

Tutup

Cerpen Pilihan

Kotak Cinta untuk Bu Raya

5 Oktober 2024   18:47 Diperbarui: 5 Oktober 2024   20:38 127
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

"Bu, aku ke rumah Callista dulu ya!"

Ibu mengangguk. Beliau berpesan agar Nirmala berhati-hati ketika mau menyeberang jalan.

Nirmala berjalan pelan ke rumah Callista. Dari teras rumahnya, dia melihat sahabatnya sedang bermain kucing di depan rumahnya. Callista yang tahu kalau Nirmala ke rumahnya merasa senang.

"Mala, ada apa? Kok ke sini?"

Nirmala tersenyum. Lalu menceritakan apa yang dilihatnya saat ibunya membuka sosial media.

"Oh, jadi kita mau bikin kejutan buat Bu Raya?"

Nirmala mengangguk.

"Menurutmu gimana?" tanya Nirmala.

"Bagus sih!"

Senyum Nirmala mengembang.

"Tapi akan lebih keren kalau kita ajak Danish, Ayra sama Alica."

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun