Sejatinya nama itu pernah masyhur
Seorang anak yang terlahir ditengah konflik
Adat yang terlalu mengikat
Terkadang melewatkan fikir yang sehat
Keinginan bapak ibunya
membuat marakarma sia-sia
Disiakan hati
Disiakan asa
Dan disiakan usaha
Bukankan kita dilahiran untuk dipilihkan
Bukan untuk dipaksakan
Bukan untuk dibaikan
Dan bukan untuk ditelantarkan
Joko Suprianto
#Pada saat pengayaan di Sekolah (SMKN 14 Garut) penulis terinspirasi dari novel yeng menceritakan tentang seorang anak yang Bernama marakarma#
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H