a. Memastikan untuk tidak mengkonsumsi kecuali makanan yang halal, dan thayyib bagi tubuh kita dan keluarga kita.
b. Menutup auratÂ
Menutup aurat ini wajib pada kondisi apapun. Terlebih jika tinggal satu atap dengan keluarga besar, antar ipar, bersama sepupu, batasan aurat ini harus tetap tertutup, walaupun dalam bahasa kita hanya kumpul keluarga, makan-makan biasa. Untuk yang bukan mahram tetap tidak boleh bersalaman, berduan apalagi bersentuhan.
c. Menjaga Pandangan
Saat berlibur kita akan bertemu dengan banyak orang, dengan berbagai jenis, berbeda suku dan  idieologi. Sabagian mungkin membuka aurat, menampakkan ketampanan dan kecantikan, memperlihatkan kemewahan. Menjadi sebuah ujian bagi orang yang beriman. Dan Sungguh pahala yang besar menanti bagi mereka yang mampu menundukkan pandangannya.
4. MengajakÂ
Mengajak orang terdekat agar selalu berada dalam ketaatan kepada Allah, menjaga nilai-nilai islam seperti : kebersihan, kerapian penampilan, menangantri dll. mengajak orang untuk senantiasa berbuat baik dan menebar manfaat.
Akhukum Fillah
Amin Johari
Penulis - Da'i- Muslim Entrepreneur
0877-5537-6499